Sabtu, 24 Februari 2024 TU. atau bertepatan
dengan 15 Sya’ban 1445 H. Pondok Pesantren Qudsiyyah Putri mengadakan do’a
nisfu sya’ban yang diselenggarakan di musholla Qudsiyyah Putri setelah para
santriwati sholat berjama’ah maghrib. Pada acara kali ini dibagi 2 susunan
acara, Rangkaian acara yang pertama ialah membaca yasin sebanyak 3 kali dan
dilanjutkan dengan do’a nisfu sya’ban sebanyak 3 kali.
Usai melaksanakan acara yang pertama
dilanjutkan...
Info Pendaftaran Online Santri Baru
Tata Cara dan Langkah Pendaftaran Online
KHR. Asnawi Kudus
KHR. Asnawi Muassis Madrasah Qudsiyyah dan Pendiri NU
Ngaji Online Ponpes Qudsiyyah Putri
Ngaji Online rutin setiap ba'dal maghrib selain malam jumu'ah streaming via fb dan YT Qudsiyyah Putri
Profil Ponpes Qudsiyyah Putri
Visi, Misi, Tujuan, dan Kurikulum Ponpes
Profil MTs Qudsiyyah Putri
Visi, Misi, Tujuan, dan Kurikulum MTs Qudsiyyah Putri
Senin, 26 Februari 2024
Senin, 12 Februari 2024
Ketua YAPIQ KH. Em Nadjib Hassan Wafat, Warga Ponpes Qudsiyyah Putri Adakan Pembacaan Tahlil Bersama
KUDUS-Qudsiyyahputri.com. Warga Qudsiyyah dikagetkan dengan kabar duka atas
wafatnya ketua Yayasan Pendidikan Islam Qudsiyyah (YAPIQ) KH. Em. Nadjib
Hassan, Jum’at (9/2/2024).Awalnya warga Qudsiyyah Putri tidak percaya
atas kabar yang mengejutkan itu. Terlebih Almarhum termasuk tokoh yang sangat
berjasa untuk kemajuan YAPIQ. Sebelum wafat, beliau menderita sakit dan dirawat
di RSUD Loekmono Hadi Kudus. Jenazah Almarhum dimakamkan di pemakaman
Sedio...
Sabtu, 10 Februari 2024
PENTINGNYA MENJALANKAN SHOLAT 5 WAKTU
Pondok Pesantren Qudsiyyah Putri memperingati Isra’ Mi’raj dengan
mengadakan pengajian yang diselenggarakan tepat pada malam Jum’at tanggal 8
februari 2024 yang diawali dengan lantunan sholawat oleh grup rebana Mimil
Mubarok Qudsiyyah Putri dan dikuti oleh seluruh santri, guru, dan karyawan Ponpes
Qudsiyyah Putri dengan khidmat.
Isra’
Mi’raj sendiri ialah peristiwa ketika Nabi Muhammad SAW. mendapat perintah
untuk...
Jumat, 09 Februari 2024
Gebyar Rajabiyyah 1445 H
Qudsiyyah Putri menyemarakkan rajabiyyah
dengan menggelar kegiatan Ghurfah Meeting. Ghurfah Meeting adalah lomba antar
kamar yang diikuti seluruh santri Qudsiyyah Putri sendiri. Mulai dari kamar Aisyah
yang dihuni santri kelas 1, kamar Ummu Kultsum yang ditempati santri kelas 2, kelas
5 juga kelas 6, dan kamar Khadijah yang ditinggali santri kelas 3 juga kelas 4.
Ghurfah Meeting bertujuan untuk memeriahkan...